Gejala Cacar Air dan Penyebabnya Serta Obat Herbal Untuk Mengobati Cacar Air
RudiEtnovian.Com - Cacar Air Cacar air atau Varicella simplex adalah penyakit menular yang disebabkan oleh infeksi virus varicella-zoster yang mengakibatkan munculnya ruam kulit berupa kumpulan bintik-bintik kecil baik datar maupun menonjol.
Cacar air tidak hanya dapat menyerang anak-anak saja, orang tua pun bisa terkena cacar air.
Karena penyakit yang disebabkan oleh virus ini sangat mudah menular dan menyerang orang yang daya tahan tubuhnya sedang melemah.
Penularan cacar air ini biasanya bisa melalui batuk, bersin, sentuhan langsung dengan cairan yang berasal dari cacar yg sudah pecah dan kontak langsung dengan penderita cacar air.
Memang, cacar air ini tidak tergolong penyakit yang berbahaya, tapi tetap saja harus diwaspadai karena jika dibiarkan bisa menjadi parah akibat infeksi bakteri.
GEJALA
Setelah 10 sampai 21 hari terinfeksi virus cacar air muncul gejala penyakit seperti sakit kepala, demam sedang disertai gatal-gatal, badan lemas, nafsu makan hilang dan juga rasa tidak enak di badan.
Setelah 2 atau 3 hari muncul bintik merah datar yang disebut macula, lalu menonjol yang disebut papula, kemudian muncul cairan yang gatal yang disebut vesikel, dan akhirnya mengering sendiri. Proses ini berulang sampai 4 hari.
Nah, bagi teman-teman yang sedang membutuhkan obat herbal untuk mengobati cacar air tersebut, bisa membelinya di toko online kami.
Obat herbal yang kami berikan sudah terjamin kualitasnya, karena sudah bersertifikat BPOM dan sertifikat Halal dari MUI.
HERBA HNI HPAI :
- Minyak Herba Sinergi : Oleskan
- Gamat Kapsul : 3 x 2 kapsul
- Spirulina : 3 x 2 kapsul
- Madu S Jaga : 2 x 2 sdm
Posting Komentar untuk "Gejala Cacar Air dan Penyebabnya Serta Obat Herbal Untuk Mengobati Cacar Air"
- Dilarang SPAM
- Dilarang Pasang Link Aktif
- Harus Sopan.